62. Permasalahan Kitab Mormon

Kelompok-kelompok Non-Katolik
  • Apakah bukti sejarah mendukung Kitab Mormon?
  • Apakah Kitab Mormon bergantung pada karya-karya lain?
  • Bagaimana Kitab Mormon justru anti-Mormon?
  • Apa saja kesalahan-kesalahan Kitab Mormon yang dapat ditunjukkan kepada para misionaris Mormon?

42. “Ciptaan-ciptaan” Katolik 1

Anti-Katolikisme
  • Haruskah umat Katolik peduli dengan kesalahan representasi Gereja yang dibuat oleh para anti-Katolik?
  • Apakah Gereja Katolik menciptakan bahasa Latin?
  • Benarkah sebuah “baptisan lonceng” dilembagakan oleh Gereja Katolik?
  • Apakah Alkitab pernah dimasukkan ke dalam Indeks Buku Terlarang Gereja Katolik?
  • Bukankah cawan ekaristi dilarang untuk umat awam oleh konsili selama abad kelima belas?

20. Karya-karya Lain Abad Pertama

Penulisan Perjanjian Baru

Buku-buku Perjanjian Baru bukanlah satu-satunya buku Kristen yang ditulis pada Zaman Kerasulan. Banyak yang tidak selamat, tetapi beberapa selamat. Ini termasuk:

48. Sabat atau Minggu?

Sakramen dan Peribadatan

Beberapa organisasi keagamaan (Advent Hari Ketujuh, Baptis Hari Ketujuh, dan beberapa lainnya) mengklaim bahwa orang Kristen tidak boleh beribadah pada hari Minggu tetapi pada hari Sabtu, Sabat Yahudi. Mereka menegaskan bahwa, pada suatu saat setelah Zaman Kerasulan, Gereja “mengubah” hari ibadat dari Sabtu menjadi Minggu.

45. Uskup, Imam, dan Diakon

Sakramen dan Peribadatan

Sakramen tahbisan suci diberikan dalam tiga tingkatan klerus: uskup, imam, dan diakon.

Para uskup (episcopoi) dapat mengurus beberapa jemaat—semua yang ada di kota atau wilayah tertentu—dan mengangkat, menahbiskan, dan mendisiplinkan para imam dan diakon. Mereka kadang-kadang disebut “penginjil / pemberita Injil” dalam Perjanjian Baru. Contoh uskup abad pertama termasuk Timotius dan Titus (1 Tim 5:19-22; 2 Tim 4:5; Tit 1:5).

Imam (presbuteroi) juga dikenal sebagai para “penatua” (presbiters atau elders). Sebenarnya, istilah bahasa Inggris “priest” hanyalah penyingkatan (contraction) dari kata Yunani presbuteros. Mereka memiliki tanggung jawab untuk mengajar, mengatur, dan menyajikan (provide; menyediakan, memberikan…red) sakramen-sakramen dalam jemaat-jemaat tertentu (1 Tim 5:17; Yak 5:14-15).

Diakon (diakonoi) membantu para uskup dan bertanggung jawab untuk mengajar dan melaksanakan tugas-tugas Gereja tertentu, seperti pembagian makanan (Kis 6:1-6).

41. Sakramen Penguatan

Sakramen dan Peribadatan

Sakramen penguatan (confirmation – selanjutnya saya menggunakan kata: krisma…red) dirujuk dalam bagian-bagian Alkitab, termasuk Kisah Para Rasul 8:14-17, 9:17, 19:6, dan Ibrani 6:2, yang berbicara tentang penumpangan tangan untuk tujuan menganugerahkan Roh Kudus.

25. Suksesi Apostolik

Gereja dan Paus

Suksesi apostolik adalah garis para uskup yang membentang kembali ke para rasul. Suksesi berperan penting, salah satunya adalah menjaga Tradisi apostolik, seperti yang diungkapkan dalam instruksi St. Paulus kepada Timotius, “Apa yang telah engkau dengar dari padaku di depan banyak saksi, percayakanlah itu kepada orang-orang yang dapat dipercayai, yang juga cakap mengajar orang lain” (2 Tim 2:2). Di sini [Paulus] mengacu pada empat generasi pertama dari suksesi kerasulan—generasinya sendiri, generasi Timotius, generasi yang akan diajar oleh Timotius, dan generasi yang pada gilirannya akan mereka ajar. Tentu saja, Paulus tidak membayangkan suksesi berakhir di sana tetapi terus berlanjut selama dunia akan berlangsung.