KRISTEN IYA, TAPI MENGAPA HARUS JADI KATOLIK?

Patris Allegro

Teks ini adalah transkrip dari video Romo Patris Allegro dalam channel youtube beliau yang berjudul KRISTEN IYA, TAPI MENGAPA HARUS JADI KATOLIK? (diunggah 27 April 2024)


Topik hari ini adalah tentang apa ya? 10 Alasan mengapa harus menjadi Katolik dan bukan hanya menjadi Kristen saja. Kristen, tapi kenapa harus Katolik? Kristen ya sudah pasti. Kita percaya Yesus Kristus, tapi kenapa harus menjadi Katolik? Itu sebuah pertanyaan untuk orang Katolik. Kenapa tidak Kristen saja? Kenapa harus tunduk paus? Kenapa harus menyembah Maria? Kenapa harus menyembah patung? Itu ada alasannya. Why? Ada alasan untuk menjadi Katolik. Banyak alasan. Mungkin sama banyaknya dengan jumlah anggota Gereja termasuk tingkat kesempatan, pilihan, dan keyakinan yang berbeda-beda.

5.5. Menentang Bukti Alkitab

Kepausan

Bahkan para kritikus kepausan mengakui bahwa perikop-perikop ini tampaknya mengajarkan doktrin itu. D. A. Carson mengatakan bahwa ketika teks Petrine dalam Yoh 21 dan Mat 16 digabungkan, “argumen [untuk primat Petrine] memperoleh suatu kemungkinan yang masuk akal”.1 Tentu saja, para sarjana ini menemukan sesuatu yang lain dalam Kitab Suci yang, menurut pendapat mereka, meniadakan konsep kepausan, jadi teks-teks itulah yang sekarang harus kita periksa.

23. Jangan Memanggil Seorang pun “Bapa”

Sakramen-sakramen
  • Mengapa para Fundamentalis mengklaim bahwa menyapa imam dengan sebutan “bapa” adalah praktik yang tidak alkitabiah?
  • Apakah Perjanjian Lama dan Baru setuju tentang penggunaan istilah bapa?
  • Apa yang Yesus maksudkan ketika Dia berkata, “Janganlah kamu menyebut siapapun bapa di bumi ini”?
  • Perikop alkitabiah mana yang dengan jelas menunjukkan kebapaan rohani para imam?