58. Pertanyaan bagi Saksi Yehova 1

Kelompok-kelompok Non-Katolik
  • Apakah Lembaga Menara Pengawal (Watch Tower Society) dapat diandalkan?
  • Bisakah Anda mempercayai terjemahan Alkitab Dunia Baru (New World translation)?
  • Apakah nama Tuhan adalah “Yehuwa” (Jehovah)?
  • Apakah manusia memiliki jiwa yang abadi?
  • Apakah neraka itu nyata atau tidak?

XIII. AKHIRAT YAHUDI – AKHIRAT KATOLIK

Rabi yang Disalibkan

Semua hal fana kecuali orang Yahudi.
Semua kekuatan lain lewat, tapi dia tetap tinggal.
Apa rahasia keabadiannya?
– Mark Twain1

Yudaisme tradisional tidak percaya bahwa kematian adalah akhir dari keberadaan manusia. Orang Yahudi ortodoks terus berdoa untuk orang yang telah meninggal, pertanda bahwa ada semacam kehidupan setelah kematian. Seorang Yahudi Ortodoks bebas untuk percaya bahwa jiwa orang benar yang telah meninggal pergi ke tempat yang mirip dengan yang diyakini orang Kristen sebagai surga, atau bahwa mereka hanya “tidur” sampai kedatangan Mesias, ketika mereka akan dibangkitkan. Beberapa orang Yahudi Ortodoks percaya bahwa orang jahat disiksa dan yang lain percaya bahwa mereka lenyap begitu saja. Yudaisme tidak memiliki seorang Paus atau lembaga rabi yang diakui sehingga sulit untuk menentukan kepercayaan “resmi” Yudaisme sehubungan dengan kehidupan setelah kematian.

II. Tradisi Lisan dan Deuterokanonika

100 Argumen Alkitabiah Melawan Sola Scriptura

13. Perjanjian Baru mengutip tradisi-tradisi yang tidak dijabarkan dalam Perjanjian Lama

Banyak orang Protestan hanya berasumsi tanpa argumen bahwa segala sesuatu yang berotoritas pasti ada di dalam Alkitab. Namun, dalam Perjanjian Baru kita membaca kutipan-kutipan otoritatif dari tradisi-tradisi tak tertulis.

HARI 288

Mike Aquilina

Kristus Menderita Untuk Menjagamu Dari Kemarahan

Menyerah pada kemarahan, kata St. Ephrem orang Suriah, mengarah langsung ke neraka. Kristus menanggung setiap penghinaan agar kita dapat diselamatkan dari amarah.


HARI 258

Mike Aquilina

Selalu Utamakan Sikaplah Rendah Hati

“Setiap orang yang bermegah akan direndahkan,” kata Aphrahat — lalu dia memberikan daftar yang sangat meyakinkan dari para pembual terkenal yang memang direndahkan oleh Tuhan.


HARI 39

Mike Aquilina

Sebrangi Jembatan menuju Surga

Dalam sebuah metafora yang terkenal, St. Efrem orang Suriah membayangkan Yesus sang tukang kayu membuat Salib-Nya sendiri menjadi sebuah jembatan ke surga. Karena pohon di Eden mendatangkan maut, menjadi sesuai juga bahwa sebuah pohon membawa kita kepada kehidupan.