66. Suku-suku Israel Yang Hilang

Kelompok-kelompok Non-Katolik
  • Apa yang dimaksud dengan ”suku-suku Israel yang hilang”, dan bagaimana nama itu berasal?
  • Apa yang diklaim oleh gerakan Israelisme Inggris (British Israelism), dan bagaimana hubungannya dengan suku-suku Israel yang hilang?
  • Siapa pendiri Israelisme Inggris?
  • Apa yang membuat Israelisme Inggris menjadi gagasan yang begitu menarik?

7. Kanon Mulai Terbentuk

Firman Tuhan Sebelum Alkitab

Para sarjana sering membahas konsep yang dikenal sebagai kanon Kitab Suci. Ini didasarkan pada kata Yunani kanôn, yang berarti sebuah aturan (rule; berarti juga mistar) atau tongkat pengukur. Hal itu berarti standar otoritatif, jadi kanon Kitab Suci adalah kumpulan tulisan yang otoritatif ilahi.