Ellen Gould White (Nabiah Advent Hari Ketujuh) – Jimmy Akin’s Mysterious World

Mysterious World

Teks ini adalah terjemahan dari channel youtube Jimmy Akin berjudul : Ellen Gould White (Seventh-Day Adventist Prophet) – Jimmy Akin’s Mysterious World (21 Oktober 2022)

Jimmy Akin’s Mysterious World dipersembahkan oleh the Star Quest production Network dan ini berkat dukungan banyak pelanggan kami yang murah hati. Jika Anda ingin mendukung podcast kami, silakan kunjungi sqpn.com/give.


Ellen G. White adalah salah satu pendiri dan nabiah Gereja Advent Hari Ketujuh. Jimmy Akin dan Dom Bettinelli mengulas kehidupan wanita ini dan apa yang diungkapkan oleh penglihatan-penglihatannya dan kemudian membahas apakah dia adalah seorang nabiah sejati. [Tentang Seventh-Day Adventist juga dapat anda baca DI SINI … mykowalska]

Anda sedang mendengarkan Jimmy Akin’s Mysterious World episode #229 di mana kita melihat misteri-misteri dari sudut pandang kembar (twin perspectives) iman dan akal budi. Dalam episode ini kita berbicara tentang Ellen G. White, nabiah Advent Hari Ketujuh (Sevent-Day Adventist – SDA). Saya Dom Bettinelli dan bergabung dengan saya hari ini adalah Jimmy Akin.

30. “Neraka? Tidak? Kita Tidak Mau ke Sana?”

Menggali Ajaran Katolik

Tidak ada yang mau menerima kabar buruk. Semakin buruk berita itu, semakin buruk juga perasaan seseorang. Sebuah contoh nyata yang mengerikan dari seseorang yang mendapat berita terburuk ditemukan di tengah lukisan yang menghiasi kapel Sistina, Vatikan. Adegan itu menggambarkan jiwa orang berdosa yang telah dihakimi dan diseret ke bawah dengan gembiranya oleh iblis ke dalam api neraka. Tampilannya yang terlihat begitu kaku dalam ketakutan, ketika dia menyadari bahwa dia akan menghabiskan seluruh keabadian di dalam neraka, sungguh melampaui apa yang dilukiskan.

22. Ada Apa Dengan “Rapture”?

Menggali Ajaran Katolik

Berkat penyebaran buku-buku Left Behind yang sangat populer (dan juga sangat bermasalah), banyak orang Kristen, termasuk beberapa umat Katolik, percaya pada “pengangkatan”. Teori pengangkatan menyatakan bahwa Kristus akan datang dengan diam-diam, dengan cara yang tersembunyi, untuk menyingkirkan orang percaya yang telah dilahirkan kembali dari dunia ini sebelum Kesengsaraan Besar, ketika Antikristus (Mat 24:11) dan Binatang (Why 13, 17) bangkit menyebabkan malapetaka global dan pertumpahan darah.