13.1. Penjelasan Tentang Api Penyucian

api penyucian

Kata Latin purgatorius adalah kata sifat yang mengacu pada “membersihkan” (cleaning) atau “memurnikan” (purifying). Seperti yang akan kita lihat ketika kita membahas sejarah doktrin ini, sementara kata benda Latin purgatorium berasal dari Abad Pertengahan, gagasan bahwa jiwa menjalani poenae purgatoriae, atau hukuman api penyucian (purgatorial punishment), setelah kematian dapat ditelusuri kembali ke Gereja awal. Katekismus menjelaskan pemahaman Gereja saat ini tentang api penyucian sebagai berikut: